TUJUAN

Untuk menghasilkan personal yang mampu memahami seluk-beluk terjadinya korosi, serta mampu menganalisis cara-cara penanggulangannya

MATERI DIKLAT

Dasar–dasar teori korosi, bentuk–bentuk korosi, pengetahuan terjadinya dan pencegahan korosi, pengujian dan inspeksi korosi, praktikum inspeksi korosi

PERSYARATAN PESERTA

  • Sarjana / Sarjana Muda Teknik (Mesin, Metallurgi, Elektro, Fisika, Kimia Teknik) atau
  • SMU IPA/STM Mesin, Listrik dengan pengalaman di bidang Inspeksi atau Mantenance minimal 4 tahun yang berhubungan dengan masalah korosi,
  • Sehat jasmani dan rohani 

PELAKSANAAN

Pelatihan dilaksanakam selama ± 3 (tiga) minggu di Balai Besar Bahan dan Barang Teknik (B4T)

SERTIFIKAT

Peserta yang dinyatakan lulus diberikan sertifikat yang diterbitkan oleh Balai Besar Bahan dan Barang Teknik (B4T)

 

Utk Informasi Lebih Lanjut atau ada yang mau di Tanyakan Silahkan Hubungi ke Customer Service kami, dengan Click Contact US. atau Silahkan Chat Kami dengan Live Chat KMMI yg ada di bawah Page, atau Chat via WA kami Click..